Manfaat Shalat Tahajud

Dalam sebuah riwayat yang dikemukakan Abu hurairah, Rasulullah bersabda: "Salat sunah yang utama setelah salat fardu adalah salat tahajud. Allah berfirman dalam surat Al- isra 79 yang artinya " Dan pada sebagian malam hari, bersembahyang tahajudlah kamu sebagai suatu ibadah bagimu: nudah-mudahan Tuhan-mu mengangkat kamu ke tempat yang terpuji".
Dari ayat diatas dijelaskan bahwa salat tahajud akan mengangkat derajat pengamal tahajud ke derajt yang terpuji dan salat tahajud memiliki banyak manfaat seperti hadist Rasululullah
" Salat tahajud dapat menghapus dosa, mendatangkan ketenangan, dan menghindarkan dari penyakit"


Dan dalam sebuah penelitian dikemukakan bahwa ketenangan dapat meningkatkan ketahanan tubuh imunologik, mengurangi resiko penyakit jantung. meningkatkan usia harapan.
Tetapi dalam hal ini ada dua kelompok pengamal salat tahajud yang memiliki dampak kesehatan yang berbeda setelah melakukan salat tahajud yaitu kelompok yang sehat dan kelompok sakit. Untuk kelompok sakit mungkin karena niat yag tidak ikhlas. Melakukan salat tahajud dengan terpaksa dapat mengakibatkan kegagalan dalam proses adaptasi.

" Lakukan salat tahajud Dengan ikhLas"

0 komentar:

Blogger Template by Blogcrowds